Tuesday, November 16, 2010

Apa itu opini

Opini adalah sikap penulis tentang sesuatu, tujuan penulisan adalah agar pembaca yakin, dengan cara membahas suatu topik dan memakai gaya bahasa yang mempengaruhi. Informasi yang disampaikan adalah benar-benar hasil pikiran penulis, penulis yang ingin bicara, ragam opini yaitu :

Apa itu berita

Berita berisi informasi tentang sesuatu, tujuan penulisan berita adalah agar pembaca tahu, informasi yang ada adalah sebuah fakta. hal yang menentukan bagaimana sebuah berita ditulis adalah nilai penting sebuah berita dan daya tarik peristiwa tersebut.

Apa itu features


Tulisan yang berisi cerita tentang cara menjelaskan, mendeskripsikan, atau menggambarkan sesuatu topik, tujuan penulisan adalah agar pembaca mengerti. Informasi yang disampaikan merupakan fakta yang diuraikan sejelasnya.

Sikap positif agar lancar menulis

Berikut beberapa sikap yang mesti dikembangkan untuk dapat menulis :