Tuesday, November 16, 2010

Sikap positif agar lancar menulis

Berikut beberapa sikap yang mesti dikembangkan untuk dapat menulis :
  1. Rajin membaca
  2. Rajin mencari topik atau ciptakan dengan pertanyaan apa, mengapa, siapa, bagaimana, di mana, kapan dst
  3. Percaya diri
  4. Terus menerus dan tuntas
  5. Cari informasi yang lengkap agar tulisan dapat dimuat
  6. Isi waktu luang dengan membaca dan menulis
  7. Menulis dengan rasa cinta
  8. Cari bahan yang bermanfaat dalam skala luas
  9. Yakinkan tulisan pasti dibaca orang lain

No comments:

Post a Comment